Malang tidak hanya terkenal dengan syurga buah apel dan wisata alam pegunungannya saja. Namun, Malang juga memiliki sederet pantai-pantai yang indah untuk dikunjungi. Memang masih banyak pantai-pantai di Malang ini yang masih terjaga keindahan alamnya. Kali ini saya akan mengulas pengalaman saya ketika berwisata ke Pantai Batu Bengkung dan Watu Lepek. Kedua pantai ini…