Halo arek ngalam, kamu lagi nyari rekomendasi tempat makan di Kota Malang, Ayam Gedebuk milik Nex Carlos bisa nih jadi rekomendasi tempat kulinermu. Siapa yang tidak tahu dengan Nex Carlos, ia adalah seorang youtuber dengan channel youtubenya yang membahas tentang riview makanan-makanan yang ada di Indonesia. Ciri khas dari video vlognya biasanya mengunjungi warung makanan…