Salah satu kegiatan rutin yang saya lakukan selama pandemi adalah semakin seringnya berselencar di dunia blogging. Adanya pandemi ini membuat semua orang harus menjaga diri agar tidak sering keluar rumah, menunda terlebih dahulu untuk bertemu atau berada di keramaian. Hal ini mengakibatkan kebutuhan orang terhadap dunia informasi sangatlah dibutuhkan. Dikarenakan harus berdiam diri di rumah,…